Single berjudul Padhang Bulan yang dibawakan oleh Anda Perdana, merupakan salah satu soundtrack film Rayya Cahaya di Atas Cahaya. Permainan alat musik gitar akustik yang ritmis mengisi musik folk menjadi paduan yang sangat pas untuk sajak-sajak balada yang dinyanyikan Anda. Sajian gambar tersebut mengingatkan kita tentang orang-orang di sekitar kita yang luput dari perhatian. Klip video Padhang Bulan berlatar suasana keheningan kota di malam hari. Beberapa potongan adegan film disertakan dalam video klip.
- Home > A > Original Soundtrack > Video Klip > Video Klip Anda Perdana - Padhang Bulan (OST Rayya Cahaya di Atas Cahaya)
Video Klip Anda Perdana - Padhang Bulan (OST Rayya Cahaya di Atas Cahaya)
Label:
A,
Original Soundtrack,
Video Klip
Terima kasih Anda telah membaca artikel Video Klip Anda Perdana - Padhang Bulan (OST Rayya Cahaya di Atas Cahaya), mengutip atau mengcopy artikel ini mohon untuk mencantumkan link https://liriklagubangboim.blogspot.com/2012/09/video-klip-anda-perdana-padhang-bulan.html?m=0 sebagai sumbernya. Apabila ada pertanyaan dan keluhan silakan Contact Saya.
loading..